PENGUKURAN DRAINASE DILAKSANAKAN DI BANJAR DINAS BHUANASARI DESA KAYU PUTIH
04 Juli 2025 20:50:02 WITA
Jumat, 4 Juli 2025 – Bapak Perbekel Kayu Putih, Bapak Gede Gelgel Ariawan, melaksanakan kegiatan pengukuran drainase di wilayah Banjar Dinas Bhuanasari.
Kegiatan ini turut dihadiri oleh Staf Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Buleleng, Staf Satpol PP Kecamatan Sukasada, perwakilan dari PT Telkom Singaraja, perwakilan BPD, Kelian Banjar Dinas Bhuanasari, serta masyarakat setempat.
Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya perencanaan dan penataan infrastruktur desa, khususnya dalam meningkatkan sistem drainase untuk mendukung kenyamanan dan keselamatan lingkungan masyarakat.#siagadesa #bergema #pemdeskayuputih #pemerintahankayuputih
Komentar atas PENGUKURAN DRAINASE DILAKSANAKAN DI BANJAR DINAS BHUANASARI DESA KAYU PUTIH
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- SELAMAT TAHUN BARU 2026
- SELAMAT HARI NATAL DAN TAHUN BARU 2026
- SD N 4 KAYUPUTIH MELAKA RAIH PREDIKAT ADIWIYATA KABUPATEN BULELENG TAHUN 2025
- RAPAT PEMBENTUKAN PANITIA NGURIP MAKUH
- PERSEMBAHYANGAN BERSAMA PELAKSANAAN BALI ERA BARU 2025-2125
- PENYERAHAN ADMINDUK
- PERBEKEL KAYU PUTIH HADIRI AUDIENSI DI KANTOR BUPATI BULELENG

















