RAHAJENG RAHINA NYEPI TAHUN CAKA 1947
, 28 Maret 2025 09:04:04 WITA
Artikel Terkini
-
POSYANDU CEMPAKA 1 BULAN MARET
20 Maret 2024 10:06:59 WITAPada hari Kamis tanggal 14 Maret 2024, Bidan Desa Komang Ayu Widiastuti melaksanakan kegiatan posyandu di Banjar Dinas Kayuputih. Kegiatan posyandu ini dihadiri juga oleh Pendamping Lokal Keluarga Berencana (PLKB) Desa Kayuputih, Puskesmas Pembantu (Pustu) Sukasada I, Pengurus TP. PKK Desa Kayuputih... ..selengkapnya
-
GOTONG ROYONG DI AREAL BENCANA KARENA HUJAN LEBAT
20 Maret 2024 09:57:56 WITAMinggu, 10 Maret 2024 yang bertepatan dengan Hari Pengrupukan menjelang nyepi, Perbekel Kayuputih terjun langsung kelokasi bencana alam banjir yang di akibatkan oleh curah hujan yang sangat deras yang terjadi pada hari Sabtu, 9 Maret 2024. Perbekel Kayuputih juga di dampingi BPBD Kabupaten Buleleng,... ..selengkapnya
-
PEMBAGIAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD) TAHAP I - III (JANUARI - MARET)
16 Maret 2024 20:53:45 WITARabu, 6 Maret 2024 Perbekel Kayuputih Gede Gelgel Ariawan di dampingi Kasi Kesra dan Kelian Banjar Dinas Sewilayah Desa Kayuputih telah menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) dari tahap I sampai tahap III (januari - maret) dengan jumlah Kelompok Penerima Manfaat sebanyak 58 orang... ..selengkapnya
-
KUNJUNGAN PASCA MELAHIRKAN OLEH BIDAN DESA
16 Maret 2024 20:51:44 WITASelasa, 5 Maret 2024, Bidan Desa Ibu Komang Ayu Widiastuti melaksanakan kegiatan kunjungan ibu pasca salin, kunjungan Bidan Desa melaksanakan kunjungan di dua tempat yang pertama di rumah Ibu Luh Wix Ermaningsih kondisi bayi Ibu Luh Wix Ermaningsih dalam keadaan sehat dengan berat bayi 2800 gram den... ..selengkapnya
-
KUNJUNGAN MAHASISWA BELANDA
16 Maret 2024 20:43:53 WITASenin, 4 Maret 2024, Perbekel Kayuputih Bapak Gede Gelgel Ariawan didampingi Sekretaris Desa Kayuputih Bapak Gede Untung Suarnaya mendapatkan kunjungan dari Mahasiswa Luar Negeri dari Universitas Belanda. Mahasiswa dari Universitas Belanda akan melaksanakan Kuliah Kerja Nyata di Desa Kayuputih. ... ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- BUPATI DAN WAKIL BUPATI BULELENG HADIRI ACARA PITRA YADNYA DI DESA KAYU PUTIH
- DINAS SOSIAL KABUPATEN BULELENG SERAHKAN BANTUAN UNTUK KORBAN KEBAKARAN DI BANJAR DINAS SINALUD
- HARKITNAS
- PENYERAHAN ADMINDUK
- PERBEKEL KAYUPUTIH DAN BIDAN DESA KAYUPUTIH LAKSANAKAN KUNJUNGAN LANSIA KE IBU KETUT MADRINING
- POSYANDU ILP ANGGREK BANJAR DINAS BHUANASARI
- KUNJUNGAN SISWA SD NEGERI 2 KAYUPUTIH MELAKA KE PERPUSTAKAAN WIDYA UTAMA SILA SAKTI